Empat Kesalahan yang Sering Dilakukan Wanita Saat Membeli Bra

MANADOTODAY.CO.ID – Memilih bra yang tidak cocok, tidak hanya menyebabkan ketidaknyamanan dan terlihat buruk, tetapi dapat menyebabkan masalah kesehatan yang serius. Itulah mengapa penting untuk memilih bra yang tepat untuk Anda.

1. Beli yang berkualitas

Apakah Anda membeli bra dengan harga murah yang bisa cepat rusak hanya dalam satu bulan atau hanya karena Anda ingin membeli beberapa pasang dan menyimpan uang?

Lebih baik untuk membeli satu atau dua bra kualitas tinggi dan mahal yang dapat Anda pakai selama bertahun-tahun dan nyaman serta menyenangkan saat dipakai.

2. Perhatikan tali

Lihat di cermin dan perhatikan tali – terlalu ketat atau tidak? Keduanya tidak baik untuk menjaga bentuk payudara yang baik. Sesuaikan sehingga payudara Anda tidak keluar dari cup bra, serta tidak melukai pundak.

BACA JUGA:

AbsorbPlate, Piring yang Cocok Untuk Anda yang Ingin Turunkan Berat Badan

Alasan Mengapa Rajin ke Gereja Dapat Membuat Anda Panjang Umur

Ingin Cegah Kanker Payudara? Wanita Harus Makan Makanan Ini Sejak Remaja

Ini Cara yang Benar Buang Obat-obatan yang Sudah Tidak Terpakai

Tujuh Strategi Ampuh Hilangkan Kebiasaan Buruk

Diserang Kutu Busuk? Mungkin Mengganti Warna Sprei Bisa Membantu

3. Perhatikan cup bra

Cup bra sangat penting. Jika terlalu besar, akan terlihat tidak nyaman saat mengenakan t-shirt. Hal yang sama berlaku untuk cup bra yang terlalu kecil karena payudara Anda dapat keluar dari cup bra dan dapat terlihat saat memakai kemeja.

4 Pilih bra tanpa tali

Jika Anda akan memakai kemeja atau gaun dengan belakang terbuka, pastikan untuk memakai bra tanpa tali.